Author name: Sani

dua orang jepang sedang berinteraksi di restoran rumah makan menggunakan kata ganti kamu dalam bahasa jepang

7 Cara Mengatakan “Kamu” dalam Bahasa Jepang

Dalam bahasa Jepang, terdapat beberapa kata atau cara untuk menyebut “kamu” bergantung pada konteks dan tingkat keformalan atau keakraban dalam percakapan. Berikut beberapa contoh: 1. あなた (Anata) Dalam bahasa Jepang, “あなた” (anata) berarti “kamu” atau “anda.” Kata ini sering digunakan untuk merujuk pada seseorang secara langsung dan umumnya bersifat sopan. Namun, perlu diperhatikan bahwa penggunaan […]

7 Cara Mengatakan “Kamu” dalam Bahasa Jepang Read More »

gambar anime keren buat profil di dinding batu bata sedang minum secangkir kopi

Beberapa Gambar Anime Keren Buat Profil Sosial Media Kamu

Gambar anime memang merupakan salah satu gambar favorit yang beberapa orang gunakan buat foto profil WhatsApp, Instagram, maupun sosial media lain mereka terlihat keren. Anime ini cukup populer terutama bagi kalangan pecinta jejepangan karena anime merupakan kartun yang diproduksi oleh jepang. Nah, tanpa harus berlama-lama lagi, berikut adalah beberapa gambar anime HD yang bisa kamu

Beberapa Gambar Anime Keren Buat Profil Sosial Media Kamu Read More »

amplop coklat di atas meja dengan sebuah surat berbahasa jepang yang dilipat di atasnya

Bahasa Jepangnya Surat dan Seni dalam Surat Menyurat di Jepang

Surat bahasa Jepangnya adalah “手紙 – tegami (てがみ / テガミ)”, bukan sekadar alat komunikasi, tetapi juga sebuah seni yang mencerminkan nilai-nilai budaya dan etika yang sangat dihargai. Bahasa Jepang memiliki kekayaan budaya yang terwujud dalam setiap aspek kehidupan sehari-hari, termasuk dalam bentuk surat menyurat. Dalam tulisan ini, kita akan menjelajahi bagaimana bahasa Jepang memengaruhi gaya

Bahasa Jepangnya Surat dan Seni dalam Surat Menyurat di Jepang Read More »

gambar tangan sedang menulis kanji bahasa jepang sehari-hari di atas kertas putih hvs dengan tinta dan kuas

125+ Kosakata dan Ungkapan Bahasa Jepang Sehari-Hari dalam Berbagai Kondisi

Kosakata bahasa Jepang sehari-hari memang sangat penting untuk diketahui jika Anda ingin berkunjung atau terutama bekerja ke Jepang. Bisa berbahasa Jepang merupakan salah satu syarat penting untuk bekerja di Jepang. Selain merupakan bahasa resmi di sana, orang Jepang juga jarang sekali yang bisa berbahasa asing sehingga kita akan kesulitan untuk berkomunikasi dengan mereka nantinya jika

125+ Kosakata dan Ungkapan Bahasa Jepang Sehari-Hari dalam Berbagai Kondisi Read More »

seorang wanita kerja di jepang melukis huruf jepang di atas kertas putih beralaskan meja kayu menggunakan kuas dan tinta hitam

Syarat Kerja di Jepang Khusus untuk Wanita

Syarat kerja di Jepang untuk wanita umumnya tidak berbeda secara fundamental dari syarat kerja untuk pria. Namun, ada beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan, terutama dalam hal kesetaraan gender dan peran tradisional yang masih ada dalam budaya Jepang. Bekerja di Jepang memang merupakan impian bagi sebagian orang. Apalagi peluang untuk bekerja di Jepang yang sangat tinggi

Syarat Kerja di Jepang Khusus untuk Wanita Read More »

buku berbahasa jepang hiragana kanji

Contoh Cerita dalam Bahasa Jepang Hiragana Beserta Artinya

Kali ini saya akan berikan beberapa contoh cerita yang ditulis dalam bahasa Jepang menggunakan huruf hiragana. Beberapa cerita berikut merupakan cerita pendek (cerpen) yang mungkin dapat melatih kemampuan Anda dalam membaca huruf hiragana. Berikut cerita dalam bahasa Jepang untuk latihan membaca hiragana beserta artinya: Cerita 1 むかしむかし、あるむらに おおきな たつがすんでいました。この たつは みんなの ともだちで、ひとに よく たすけられました。 あるひ、むらに

Contoh Cerita dalam Bahasa Jepang Hiragana Beserta Artinya Read More »

tulisan hiragana bahasa jepang di atas kertas hvs putih

Kenali Perbedaan Hiragana dan Katakana

Hiragana dan Katakana adalah dua sistem tulisan Jepang yang digunakan bersamaan dengan aksara Kanji. Di dalam tulisan Jepang sendiri, keduanya memiliki fungsi masing-masing yang dapat saling melengkapi. Perbedaan Hiragana dan Katakana Berikut adalah perbedaan utama antara keduanya: 1. Penggunaan Tujuan/Fungsi Ada beberapa tujuan/fungsi dari hiragana dan katakana yang penting untuk diketahui, beberapa fungsi terrsebut adalah

Kenali Perbedaan Hiragana dan Katakana Read More »

tulisan truth is a verb (kata kerja) di balok kayu dengan latar putih

Memahami Karakteristik dan Jenis Kata Kerja dalam Bahasa Jepang

Kata kerja dalam bahasa Jepang disebut “doushi” (動詞). Di dalam bahasa Jepang sendiri ada berbagai jenis kata kerja yang memiliki peran berbeda dalam kalimat. Namun sebelum mengetahui tentang beberapa jenis kata kerja dalam bahasa Jepang, ada baiknya Anda mempelajari karakteristik kata kerja dalam bahasa Jepang terlebih dahulu. Karakteristik Kata Kerja dalam Bahasa Jepang Karakteristik kata

Memahami Karakteristik dan Jenis Kata Kerja dalam Bahasa Jepang Read More »

Scroll to Top